Pemahaman
dan Penerapan Konsep
A.
Pilihlah
jawaban yang paling tepat
1. Tumbuhan
dapat tumbuh menjadi lebih tinggi dan lebih besar. Hal ini disebabkan oleh
adanya aktifitas jaringan....
a. Meristem
b. Epidermis
c. Xilem
d. Floem
e. Parenkim
2. Jaringan
meristem adalah....
a. Sekumpulan
sel yang fungsi dan bentuknya sama
b. Jaringan
muda yang sudah terdiferensiasi
c. Jaringan
muda yang belum terdifensiasi
d. Jaringan
tua yang telah terdiferensiasi
e. Sel-sel
muda yang aktif membelah
3. Menurut
fungsinya, jaringan permanen digolongkan sebagai berikut, kecuali....
a. Parenkim
b. Epidermis
c. Promeristem
d. Pengangkut
e. Penyokong
4. Gambar
di samping merupakan jaringan yang menyusun bagian tumbuhan yang disebut
jaringan....
a. Xilem
b. Sklerenkim
c. Parenkim
d. Kolenkim
e. Floem
5. Apabila
kita mengamati organ tumbuhan, jaringan yang dijumpai hampir pada semua bagian
tumbuhan adalah....
a. Sklerenkim
b. Epidernis
c. Xilem
d. Floem
e. Parenkim
6. Fungsi
jaringan parenkim adalah sebagai beriku, kecuali....
a. Sebagai
pengangkut zat
b. Menyimpan
cadangan makanan
c. Sebagai
penutup luka
d. Sebagai
penyimpan air dan udara
e. Sebagai
penyokong
7. Sel
pengiring terdapat pada jaringan....
a. Xilem
b. Floem
c. Parenkim
d. Empulur
e. Jari-jari
empelur
8. Untuk
mempertahankan kehidupannya tumbuhan harus memindahkan/mengangkut zat dari akar
sampai ke daun dan dari daun sampai ke akar. Untuk mengangkut air dari akar
agar sampai ke daun digunakan jaringan....
a. Kolenkim
b. Epidermis
c. Xilem
d. Floem
e. Parenkim
9. Perhatikan
beberapa ciri jaringan tumbuhan berikut:
1) Bentuk
sel segi enam
2) Sel-sel
tersusun rapat dan tidak memiliki rongga antat sel
3) Dinding
bagian luar mengalami penebalan
4) Tidak
memiliki klorofil
5) Selnya
masih bersifat meristematik
Yang merupakan ciri
jaringan epidermis adalah....
a. 1,
2, dan 3
b. 1,
3, dan 4
c. 2,
3, dan 4
d. 2,
3, dan 5
e. 3,
4, dan 5
10. Tumbuhan
yang masih muda walaupun belum berkayu tetapi dapat tumbuh tegak. Jaringan yang
memberikan kekuatan pada tumbuhan yang masih muda adalah....
a. Parenkim
b. Sklerenkim
c. Kolenkim
d. Epidermis
e. Xilem
dan floem
11. Jaringan
dasar atau jaringan parenkim pada tumbuhan terdapat....
a. Hanya
pada batang
b. Hanya
pada daun
c. Hanya
pada akar
d. Pada
batang dan daun
e. Pada
semua bagian tumbuhan
12. Fungsi
tudung akar pada bagian ujung akar adalah....
a. Menyerap
unsur hara
b. Melindungi
titik tumbuh akar
c. Membentuk
cabang akar
d. Mambantu
membelah batuan
e. Membantu
menembus akar
13. Bagian
yang berfungsi menghalangi air dari dalam tananh masuk melalui dinding
endodermis ditunjuk oelh nomor....
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
e. 5
14. Diantara
sel-sel di bawah ini yang mengalami penebalan sehinggs tidak mampu dilewati air
adalah....
a. Sel
eksodermis
b. Sel
epidermis
c. Sel
perisikel
d. Sel
endodermis
e. Sel
kambium
15. Pada
batang tumbuhan monokotil, ditemukan bagian berikut, kecuali....
a. Letak
ikatan pembuluh angkut tersebar
b. Ikatan
pembuluh angkut bertipe kolateral tertutup
c. Jaringan
parenkim palisade
d. Stele
e. Floem
dan xilem
16. Dengan
lingkaran tahun dapat diketahui....
a. Besar
pohon
b. Tinggi
pohon
c. Umur
pohon
d. Banyaknya
hujan di tempat tumbuh
e. Lamanya
musim hujan dan kemarau
17. Bagian
korteks yang berbatasan dengan stele adalah....
a. Epidermis
b. Parenkim
c. Endodermis
d. Perisikel
e. Kambium
18. Bagian
pada tumbuhan dikotil yang memiliki banyak klorofil adalah....
a. Jaringan
parenkim palisade
b. Jaringan
spons
c. Epidermis
bawah
d. Epidermis
atas
e. Sel
stomata
19. Jaringan
spons pada daun tumbuhan monokotil berfungsi untuk....
a. Melindungi
bagian daun yang lain
b. Tempat
terjadinya fotosintesis
c. Menampung
oksigen untuk fotosintesis
d. Tempat
pertukaran gas
e. Tempat
terjadinya penguapan
20. Jaringan
parenkim yang mengandung kloroplas disebut...
a. Plastida
b. Kolenkim
c. Sklerenkim
d. Stomata
e. Palisade
21. Deretan
sel tidak rapat yang terdapat pada daun disebut....
a. Jaringan
parenkim palisade
b. Jaringan
spons
c. Epidermis
d. Stomata
e. Lentisel
22. Stomata
atau mulut daun yang terdapat di epidermis memiliki fungsi sebagai berikut, kecuali....
a. Pertukaran
gas
b. Penguapan
c. Transportasi
d. Respirasi
e. Transpirasi
23. Gambar
berikut menunjukkan irisan melintang daun.
Bagian yang menunjukkan oleh A adalah ....
a. Jaringan
parenkim palisade
b. Unsur
pembuluh floem
c. Jaringan
spons (bunga karang)
d. Sel
penjaga pada stomata
e. Unsur
pembuluh xilem
24. A:
empat sel penjaga membentuk sel stomata
B: stomata berfungsi sebagai tempat
terjadinya pertukaran gas dan penguapan
C: sel-sel penjaga stomata berisi
kloroplas
Pernyataan yang benar adalah ....
a. A
, B, dan C
b. A
dan B
c. B
dan C
d. Hanya
B
e. Hanya
C
25. Perhatikanlah
gambar struktur tumbuhan disamping. Gambar tersebut merupakan struktur dari
potongan melintang ....
a. Akar
dikotil
b. Akar
monokotil
c. Batang
dikotil
d. Batang
monokotil
e. Daun
26. Perhatikanlah
gambar struktur tumbuhan disamping dilihat dari susunan jaringan pengangkutnya
bersifat....
a. Koleteral
b. Koleteral
terbuka
c. Koleteral
tertutup
d. Radial
e. Koleteral
tertutup dan radial
27. Perhatikan
gambar struktur tumbuhan disamping. Xilem ditunjukkan oleh bagian nomer....
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
e. 5
28. Perhatiakan
gambar potongan membujur daun berikut. Jaringan yang ditunjukkan oleh tnada
panah adalah jaringan ....
a. Epidermis
b. Endodermis
c. Stomata
d. Jaringan
spons
e. Parenkim
palisade
29. Berikut
ini adalah nama-nama bagian dari struktur mikroskopis daun:
1. Jaringan
palisade
2. Jaringan
epidermis
3. Jaringan
bunga karang
4. Berkas
pengangkut
5. Stomata
6. Sel
penutup / penjaga stomata
Bagian yang dapat
melangsungkan proses fotosintesis karena sel-selnya mengandung kloroplas
adalah...
a. 1
, 2, dan 3
b. 1,
3, dan 6
c. 2,
3, dan 4
d. 2,
4, dan 5
e. 3,
4, dan 5
30. Perbedaan
batang dikotil dan monokotil yang benar adalah....
Dikotil
|
Monokotil
|
a.
susunan pembuluh angkut tidak
teratur
b.
tidak ada empulur
c.
memiliki kambium
d.
jaringan penyokongnya adalah kolenkim dan sklerenkim
e.
jaringan penyokongnya adalah sklerenkim
|
susunan pembuluh angkut teratur
ada empulur
tidak memiliki kambium
jaringan penyokongnya sklerenkim
jaringan penyokongnya kolenkim
|
B. Lengkapilah pernyataan dibawah ini.
1. Dilihat dari
kemampuannya membelah, jaringan pada tumbuhan dibedakan menjadi dua, yaitu
jaringan meristem adalah
Jaringan meristem
adalah
Jaringan permanen
adalah
2. Jaringan meristem
berdasarkan asal pembentukannya dibedakan menjadi tiga, yaitu , , dan
Sedangkan
berdasarkan letaknya dibedakan menjadi tiga, yaitu
, , dan
3. Jaringan
permanen yang merupakan jaringan terluar pada setiap organ tumbuhan disebut
jaringan
. jaringan ini dapat mengalami modifikasi menjadi , , ,
, dan
4. Jaringan
parenkim disebut juga sebagai jaringan , karena
.
jaringan penyokong yaitu
. jaringan ini dibedakan menjadi dua,
Yaitu,
dan .
jaringan
Merupakan jaringan yang berfungsi untuk
mengankut air dan unsur hara serta mengedarkan hasil fotosintesis. Jaringan ini
dibedakan menjadi 2, yaitu jaringan , yang
berfungsi untuk
dan jaringan , yang
berfungsi
untuk
5.
Jaringan
gabus yaitu jaringan yang memiliki fungsi
Pada
tumbuhan dikotil jaringan gabus dibentuk oleh kambium gabus yang (felogen) yang
aktifitasnya ke dalam akan membentuk
dan
keluar akan membentuk . beberapa
jaringan akan membentuk organ. Organ pada tumbuhan terdiri dari ,
, dan
C.
Jawablah pertanyaan beriku ini
dengan jelas.
1.
Jelaskan
tiga macam jaringan meristem mengenai letaknya.
2.
Jaringan
pada tumbuhan dibedakan menjadi jaringan meristem dan jaringan permanen.
Jelaskan hubungan kedua jaringan dalam pembentukan struktur tumbuhan.
3.
Mengapa
organ tertentu pada tumbuhan memiliki jaringan meristematik?
4.
Jelaskan
perbedaan persamaan sklerenkim dan kolemkim.
5.
Sebutkan
bentuk modifikasi sel-sel epidermis.
6.
Salah
satu modifikasi dari jaringan epidermis adalah stomata. Gambarkan satu sel
stomata, berikan keterangan bagian-bagiannya dan identifikasikan fungsinya.
7.
Jaringan
pengangkut pada tumbuhan dibedakan menjadi jaringan xilem dan floem.
Identifikasikan perbedaan keduannya dilihat dari struktur dan fungsinya.
8.
Jelaskan
sel-sel yang menyusun floem dan xilem serta fungsinya.
9.
Apakah
yang dimaksud dengan ikatan pembulug koleteral dan radial.
10. Mengapa beberapa jenis akar
tunggang tumbuhan dapat dikonsumsi manusia?
11. Mengapa bentuk pippih pada daun
membantu fotosintesis tumbuhan?
12. Apakah ada persamaan dan
perbedaan antara jaringan parenkim palisade dan jaringan spons pada mesofiul
daun? Jelakan jawabanmu!
13. Mengapa bentuk dan ukuran
rambut-rambut akar dapat meningkatkan penyerapan jumlah air dan mineral oleh
tumbuhan?
14. Perhatikanlah foto hasil
pengamatan akar dikotil dan akar monokotil berikut ini. Gambarkah secara
skematis struktur akar dikotil dan
monokotil kemudian identifikasikan susunan berkas pengangkutnya.
15. Perhatikanlah foto hasil
pengamatan batang dikotil dan batang monokotil berikut ini. Gambarlah secara
skematis struktur batang dikotil dan monokotil kemudian identifikasikan susunan
berkas pengangkutnya.
Kinerja
Ilmiah
1. Perhatikan
gambar berikut.
Gambar disamping menunjukkan suatu
percobaan, di mana sebuah batang tumbuhan dikupas sebagian kecil kulitnya.
Setelah dikupas, bagian batang itu dilapisi faselin. Namun, setelah lima minggu
batang tersebut tampak seperti gambar sebelah kanan.
a. Berdasarkan
keterangan tersebut, jaringan pengangkut apa yang dihilangkan pada percobaan
ini?
b. Mengapa
bagian atas batang yang dikupas itu membengkang, sekan bagian bawahnya
mengkerut?
2. Tumbuhan
dikotil umumnya dapat diperbanyak secara vegetatif buatan dengan cara
dicangkok.
a. Bagaimanakah
cara mencangkok tumbuhan?
b. Dilihat
dari struktur batang, bagian apakah yang dihilangkan pada saat proses
mencangkok?
c. Bagaimanakah
ciri-ciri hasil cangjkokan yang sudah siap ditanam?
d. Mengapa
terjadi perubahan dibagian yang dicangkok?
adakah bab evaluasi 1 dan yang lainnya serta jawabannya???
sebenarnya ada, tapi tidak saya masukkan ke blog ini. dalam bentuk buku paket.
ReplyDelete